OPTIMALISASI PEMASARAN PRODUK UMKM PIDIIPO CAKE & BAKERY MELALUI SOSMED COMMERCE
DOI:
https://doi.org/10.33830/diseminasiabdimas.v7i2.12502Keywords:
instagram, media sosial, pemasaran, UMKMAbstract
Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengoptimalkan pemasaran produk UMKM Pidiipo Cake & Bakery melalui pemasaran media sosial. Program dilaksanakan melalui tiga tahap utama: persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pada tahap persiapan, dilakukan identifikasi kebutuhan dan potensi pemasaran. Selanjutnya, pelatihan dan pendampingan diberikan dalam hal pengelolaan media sosial, pembuatan konten menarik, serta pemanfaatan platform media sosial commerce seperti Instagram untuk meningkatkan engagement dan penjualan. Hasil yang dicapai menunjukkan peningkatan signifikan dalam jumlah pengikut dan interaksi di Instagram. Pelaku UMKM lebih percaya diri dalam mengelola akun media sosial dan menerapkan strategi pemasaran digital. Namun, tantangan dalam mempertahankan konsistensi dan menghadapi persaingan ketat di dunia digital tetap menjadi hambatan. Program ini berhasil membantu UMKM untuk meningkatkan pemasaran produk mereka melalui teknologi digital dan memberikan kontribusi dalam pengembangan usaha UMKM, serta dapat dijadikan model bagi UMKM lain untuk memanfaatkan media sosial secara efektif.
References
Dasaraju, H., Somalaraju, K., & Kota, S. M. (2020). MSMEs in developing economies and their role in achieving Sustainable Development Goals in the context of COVID-19: A theoretical exposition. International Journal of Small and Medium Enterprises and Business Sustainability, 5(1), 93–120. https://doi.org/10.11648/j.ijsmebs.20200501.13
Hayati, S., & Fatarib, H. (2022). The role of Small and Medium Micro Enterprises (MSMEs) in economic development in Bandar Lampung. International Journal of Environmental, Sustainability, and Social Science, 3(3), 571–576. https://doi.org/10.38142/ijesss.v3i3.247
Izzah, A., Bakhtiar, Y., Eliyen, K., Nurfarida, E., & Khalida, Z. (2023). Pemanfaatan e-commerce dan social media market untuk meningkatkan brand awareness pada produk usaha “Telur Asin Berkah.” Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 1(7), 944–951. https://doi.org/10.59837/jpmba.v1i7.288
Kamar Dagang dan Industri Indonesia. (2023). UMKM Indonesia. https://kadin.id/data-dan-statistik/umkm-indonesia/
Mulyana, Y. (2024). Facing business competition: Business strategy policies to remain relevant and competitive. Tec Empresarial, 19(1).
Saputra, G. W., & Ardani, I. G. A. K. S. (2020). Pengaruh digital marketing, word of mouth, dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 9(7), 2596. https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2020.v09.i07.p07
Sari, W. N., & Magdalena, M. (2023). Digital marketing, traditional marketing, dan word of mouth (WOM) terhadap penjualan Donat Nagoya di Kota Padang. Jurnal Kewirausahaan dan Manajemen Bisnis: Cuan, 1(2), 41–58. https://doi.org/10.59603/cuan.v1i2.11
Soedarsono, D. K., Mohamad, B., Adamu, A. A., & Pradita, K. A. (2020). Managing digital marketing communication of coffee shop using Instagram. International Journal of Interactive Mobile Technologies (iJIM), 14(5), 108–116. https://doi.org/10.3991/ijim.v14i05.13351
Trulline, P. (2021). Pemasaran produk UMKM melalui media sosial dan e-commerce. Jurnal Manajemen Komunikasi, 5(2), 259–279. https://jurnal.unpad.ac.id/manajemen-komunikasi/article/view/32746/pdf
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright and Licensing

Diseminasi : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivativeWorks 4.0 International License. Allows users to copy and distribute the Article, provided this is not done for commercial purposes and further does not permit distribution of the Article if it is changed or edited in any way, and provided the user gives appropriate credit (with a link to the formal publication through the relevant DOI), provides a link to the license, and that the licensor is not represented as endorsing the use made of the work.











