CHIEF EDITOR

Editor
(Universitas Terbuka)

About the Journal

Merupakan media informasi dan komunikasi para praktisi, peneliti, dan akademisi yang berkecimpung dan menaruh minat serta perhatian pada pengembangan Matematika, ilmu pengetahuan dan teknologi. Diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Universitas Terbuka.

PEMBERITAHUAN: Mempertimbangkan pentingnya cakupan bidang ilmu yang bersifat spesifik sebagai kriteria penilaian utama pada akreditasi jurnal ilmiah nasional ARJUNA (http://arjuna.ristekbrin.go.id/about/guidelines), maka mulai 15 April 2022 ruang lingkup artikel pada Jurnal Matematika, Sains, dan Teknologi (JMST) Universitas Terbuka akan difokuskan pada bidang ilmu Matematika dan Statistika

ISSN: 2442-9147 (Online) | ISSN: 1411-1934 (Printed)

Current Issue

Vol. 24 No. 1 (2023)

Published: 2023-04-03

Articles

ANALISIS REGRESI LOGISTIK BINER PADA FAKTOR RESIKO KEJADIAN TUBERKULOSIS

  •  Findasari
  •   Ade Ima Afifa Himayati

Page 01-14

BILANGAN KROMATIK HARMONIS PADA GRAF PAYUNG, GRAF PARASUT, DAN GRAF SEMI PARASUT

  •  Fransiskus Fran
  •   Nilamsari Kusumastuti
  •   Robiandi

Page 15-22

APLIKASI MODEL ARIMA GARCH DALAM PERAMALAN DATA NILAI TUKAR RUPIAH TERHADAP DOLAR TAHUN 2017-2022

  •  Nickyta Shavira Maharani
  •   Yenni Angraini
  •   Mahesa Ahmad Rahmawan
  •   Oktaviani Aisyah Putri
  •   Steven Kurniawan
  •   Tias Amalia Safitri
  •   Akbar Rizki
  •   Wiwik Andriyani Lestari Ningsih
  •   Nabila Ghoni Trisno Hidayatulloh
  •   Andika Putri Ratnasari

Page 37-50

MODEL EPIDEMIK CAMPAK DENGAN ADANYA VAKSIN PADA POPULASI RENTAN DAN SUPPORT PADA POPULASI TEREKSPOSE

  •  Tri Puspa Lestari
  •   Yuni Yulida
  •   Aprida Siska Lestia

Page 51-69

View All Issues