Paradigma Harga Bawang Merah di Indonesia dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya
DOI:
https://doi.org/10.33830/Agridev.v2i1.5018.2023Kata Kunci:
Consumption of Shallots, Shallot, Shallot Production, Shallot Price, Shallot Price Factors, Shallot Trading, Transportation MarginAbstrak
Bawang merah merupakan komoditas hortikultura yang walaupun bersifat minor namun diperlukan sebagai pengaya rasa kuliner di Indonesia. Oleh karenanya fluktuasi dan dinamika harga bawang merah ikut menyumbangkan nilai dalam laju inflasi di NKRI, sehingga komoditas ini dimasukkan ke dalam kelompok bahan pangan strategis nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji faktor-faktor yang berpengaruh dalam dinamika harga bawang merah di Indonesia serta menganalisa penyebab dan memberikan alternatif solusi untuk menstabilkan harga bawang merah tersebut. Penelitian ini merupakan kajian pustaka sistematik, yang memanfaatkan data sekunder yang tersedia pada situs-situs informasi/data pemerintahan serta beberapa artikel pendukung lainnya. Analisa untuk komponen kualitatif dan kuantitatif dilakukan secara deskriptif eksplanatori; sedangkan untuk melakukan analisa pembeda dilakukan dengan menggunakan metode statistik regresi, anova dengan software Excel dan R. Dari kajian ini menunjukkan bahwa faktor yang amat berpengaruh sangat nyata/signifikan terhadap harga bawang merah adalah margin perdagangan dan pengangkutan, sedangkan faktor produksi nyaris tidak berpengaruh secara regional. Faktor konsumsi dan panjangnya rantai pasok berpengaruh secara nyata pada wilayah tertentu. Perluasan area tanam terutama di wilayah Indonesia bagian utara dapat digunakan sebagai sarana komplemen dalam pemenuhan kebutuhan bawang merah secara berlanjut. Penelitian ini merupakan kompilasi analisa lanjutan atas laporan kinerja departemen dalam pemerintahan NKRI, dengan mempertimbangkan dan mengacu pada hasil penelitaian akademisi lainnya.
Referensi
Adhiwibowo K, Aurora G. & Sood RS.(2022). Distribusi Perdagangan Komoditas Bawang merah Indonesia 2022.Jakarta: Biro Pusat Statistik Indonesia-RI. ISSN:2745-6749
Anang Susanto (2021) Bank Indonesia Gorontalo bina petani kembangkan bawang merah organik, Coolturnesia.com .18 Feb 2021. Retrieved from : https://coolturnesia.com/coolturnesia/berita/detail/bank-indonesia-gorontalo-bina-petani-kembangkan-bawang-merah-organik
BAPPEBTI (2023) Sistem Informasi Harga Komoditi BAPPEBTI - Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi InfoHarga. Retrieved from http://infoharga.bappebti.go.id/harga_komoditi_petani/?wilayah=&komoditi=BWGMRH March 26 2023
BPS (2018) Struktur Ongkos Usaha Tanaman Bawang Merah per Hektar per Musim Tanam di Indonesia 2018. Retrieved from: https://www.bps.go.id/indicator/55/1726/1/-souh2018-struktur-ongkos-usaha-tanaman-bawang-merah-per-hektar-per-musim-tanam-di-indonesia.html
Desy (2018) Hemat 77 Persen, Rahasia Teknologi Benih TSS Bawang Merah. Hortikultura.Pertanian 8 September 2018 Retrieved from: https://hortikultura.pertanian.go.id/?p=2719
Dihni VA (2021) Nilai Ekspor dan Impor Bawang Merah Indonesia (2016-2020). Dolah data BPS. Retrieved from: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/11/15/ekspor-dan-impor-bawang-merah-indonesia-meningkat-298-pada-2020
Dini Daniswari (2022), 5 Daerah Penghasil Bawang Merah Terbesar di Indonesia, dari Brebes hingga Solok ", Kompas 24 Feb 2022. Retrieved from: https://regional.kompas.com/read/2022/02/24/212318178/5-daerah-penghasil-bawang-merah-terbesar-di-indonesia-dari-brebes-hingga?page=all.
Fauziah Yulia Adriyani (2020) Diseminasi Teknologi: Budidaya Bawang Merah. Kementan CyBex 05 Okt 2020 Retrieved from: http://cybex.pertanian.go.id/artikel/94755/budidaya-bawang-merah/
Febriani R.N (2022) Bawang Merah Makin Mahal, Ternyata Ini Salah Satu Penyebab Harga Terus Naik. Pikiran Rakyat 18 Juli 2022. Retrieved from: https://www.pikiran-rakyat.com/ekonomi/pr-015035653/bawang-merah-makin-mahal-ternyata-ini-salah-satu-penyebab-harga-terus-naik
Ferry Hadiyanto (2020) ISIP4112 – Pengantar Ilmu Ekonomi. Edisi-2. Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2020 ISBN 9786023926688 / E-ISBN 9786023926695
Gita Amanda (2020) Kementan Alihkan Petani Tanam Bawang Merah dengan Benih Biji. Republika 21 Juni 2020. Retrieved from: https://ekonomi.republika.co.id/berita/qc9bwa423/kementan-alihkan-petani-tanam-bawang-merah-dengan-benih-biji
Imran, D (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Permintaan Bawang Merah Di Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara., repository.umpalopo.ac.id, http://repository.umpalopo.ac.id/2349/
Izzah N (2022) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Harga Bawang Merah Di Kota Parepare. Agromedia Vol.40. No.1 Maret 2022. DOI: https://doi.org/10.47728/ag.v40i1.348 http://jurnalkampus.stipfarming.ac.id/index.php/am/article/view/348
Kusumastuti A. (2022). Harga Bawang Merah Basah Di Tingkat Petani Alami Kenaikan. Retrieved from: https://temanggungkab.go.id/articles/harga-bawang-merah-basah-di-tingkat-petani-alami-kenaikan-1658319092
Miftah Farid (2021) Analisis Margin Pengangkutan dan Perdagangan (MPP) Komoditi Pangan Pokok.Jakarta: Pusat Pengkajian Perdagangan Dalam Negeri (PKPDN)-Kementrian Perdagangan RI.
Nasution D.D. (2022) Harga Bawang Merah Ikut Naik, Ternyata Ini Penyebabnya. Republika 11 Juni 2022. Retrieved from: https://ekonomi.republika.co.id/berita/rd9aeh380/harga-bawang-merah-ikut-naik-ternyata-ini-penyebabnya
PIHPS-Nasional (2023) PUSAT INFORMASI HARGA PANGAN STRATEGIS NASIONAL Retrieved from https://www.bi.go.id/hargapangan Feb 01 2023
Putra. IR (2022) Harga Bawang Merah Lokal Capai Rp60.000 per Kg, Sedangkan Impor Hanya Rp30.000 per Kg. Merdeka 28 Juni 2022. Retrieved from: https://www.merdeka.com/uang/harga-bawang-merah-lokal-capai-rp60000-per-kg-sedangkan-impor-hanya-rp30000-per-kg.html
RNI-BUMN, Kementan (2023) Dashboard Pangan Nasional. Komoditas: Bawang Merah Periode: 2018-01 s/d 2023-03. Retrieved from https://dashboard.rni.co.id/data_pangan/Public_dashboard/pangan_nasional/kementan# March 26 2023
Sahara, Mei Hardianti Utari, Zulva Azijah (2019) Volatilitas Harga Bawang Merah Di Indonesia. Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan, Vol.13 NO.2, Desember 2019. Halaman: 309
Selvia N (2023) Harga Bawang Merah Naik Lagi. Jawa Pos 12 Januari 2023. Retrieved from: https://padek.jawapos.com/sumbar/padang/12/01/2023/harga-bawang-merah-naik-lagi/
Sofa, E Maya (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Permintaan Bawang Merah (Allium Ascalanicum L) Di Indonesia., eprints.ums.ac.id, http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/75633
Solihin A. (2018) BI-Pemkab Kerja Sama Pengembangan Klaster Bawang Merah. Antaranews 8 Agustus 2018 Retrieved from : https://gorontalo.antaranews.com/berita/54139/bi-pemkab-kerja-sama-pengembangan-klaster-bawang-merah
SP2KP-Kemendag (2023)Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok Kementrian Perdagangan. Retrieved from https://ews.kemendag.go.id/#home Feb 01 2023
Siahaan, YA, Supriana, T, & ... (2018). Analisis Faktor–Faktor yang Mempengaruhi Harga Bawang Merah (Allium ascalonicum l.) di Sumatera Utara. Journal On …, download.garuda.kemdikbud.go.id, http://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=1436921&val=4143&title=ANALISIS%20FAKTOR%20%20FAKTOR%20YANG%20MEMPENGARUHI%20HARGA%20BAWANG%20MERAH%20Allium%20ascalonicum%20L%20DI%20SUMATERA%20UTARA
Taufiq, M, Rahmanta, R, & Ayu, SF (2021). Permintaan Dan Penawaran Bawang Merah Di Provinsi Sumatra Utara. Jurnal Agrica, ojs.uma.ac.id, https://ojs.uma.ac.id/index.php/agrica/article/view/4759
Timorria IF (2020) Pasokan Bawang Merah Turun, Ekspor Justru Naik Tiga Kali Lipat. Bisnis.com 14 Mei 2020. Retrieved from:: https://ekonomi.bisnis.com/read/20200514/12/1240578/pasokan-bawang-merah-turun-ekspor-justru-naik-tiga-kali-lipat.
Vavra, P, Goodwin, BK. (2005). Analysis of price transmission along food chain. Working Papers OECD Food Agriculture and Fisheries. OECD Publishing.
Hak Cipta (c) 2024 Argadatta Sigit, Rosdiana
Deprecated: Non-static method PKPApplication::getCCLicenseBadge() should not be called statically in /data/wwwroot/jurnal.ut.ac.id/cache/t_compile/fa9783fd765a849988085731b66c8d8c8432463d^addd65021fadf964339ab08cd1aa93ba59b14e9c_0.app.frontendobjectsarticle_details.tpl.php on line 503
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.